Image of Pengantar Ilmu komunikasi

Text

Pengantar Ilmu komunikasi



Buku pengantar ilmu komunkasi ini telah menjadi acuan para mahasiswa dari berbagai pendidikan ilmu komunikasi dan juga pendidikan ilmu sosial di Indonesia. Ulasannya fokus, ringkas dengan bahasa yang ringan sehingga mudah di mengerti. Dalam buku ini, komunikasi digambarkan sebagai suatu kebutuhan yang mutlak dalam kehidupan manusia. Melalui komunikasi yang baik akan memudahkan seseorang untuk mendapatkan sahabat, mitra kerja, pelanggan dalam bisnis, konstituen dalam politik, promosi jabatan dalam organisasi dan perusahaan, serta kemudahan-kemudahan dalam mendapatkan rezeki. Selain itu, juga diuraikan tentang kedudukan ilmu komunikasi dalam khazanah ilmu pengetahuan, sehingga para pembaca dengan mudah menelusuri ilmu komunikasi lebih jauh pada cabang-cabangnya, karena pembacanya memahami ilmu komunikasi mulai dari akar ilmunya.


Availability

No copy data


Detail Information

Series Title
-
Call Number
302.2 Can-p
Publisher Rajawali Press : Depok.,
Collation
x, 221 halaman : ilustrasi ; 21 cm
Language
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-425-344-8
Classification
302.2
Content Type
-
Media Type
-
Carrier Type
-
Edition
-
Subject(s)
Specific Detail Info
-
Statement of Responsibility

Other version/related

No other version available




Information


RECORD DETAIL


Back To PreviousXML DetailCite this